Peningkatan Kompetensi Guru
Diciembre 28, 2021
Saiful Saiful

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
Peningkatan Kompetensi Guru Image
Abstract

Kompetensi guru menarik perhatian pendidikan untuk dikaji dalam upaya mewujudkan mutu guru, dalam kerangka menuju kualitas pendidikan untuk menyiapkan sumber daya manusia yang bermutu, sumber daya manusia yang bermutu adalah manusia yang menguasai ilmu pengetahuan dan tekhnologi, beriman dan takwa, sebab hanya mutu sumber daya manusia semacam itulah yang di perlukan untuk memimpin bangsa mewujudkan cita-cita, yaitu masyarakat yang religiusitas, demokratis, modern, sejahtera, adil dan makmur yang berlandskan keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT. Perhatian dari pemerhati pendidikan itu dapat dilihat dengan adanya kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan berupa berbagai seminar, dan kajian-kajian tertentu yang di publisikan melalui berbagai jurnal pendidikan, diantara tema kajian tersebut diantara adalah pembahasan tentang mutu tenaga guru, salah satu dari mutu guru itu adalah mengenai kompetensi guru menentukan mutu pendidikan, mutu pendidikan diantara indikasinya adalah predikat kelulusan dan terpenuhinya kepuasan pelanggan pendidikan (output dan outcome) suatu institusi penyelenggara pendidikan. Melalui buku berjudul Peningkatan Kompetensi Guru, semoga dapat memberi kemanfaatan untuk kemajuan Pendidikan.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
Dukungan Keluarga yang Dibutuhkan Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA)
Dukungan Keluarga yang Dibutuhkan Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA) Image
Strategi BMT bagi Pelaku UMKM
Strategi BMT bagi Pelaku UMKM Image
Pencegahan Stunting : Skrining “Gemulek” (Gigi, Mulut, dan KEK) pada Ibu Hamil dan Perempuan Usia Subur
Pencegahan Stunting : Skrining “Gemulek” (Gigi, Mulut, dan KEK) pada Ibu Hamil dan Perempuan Usia Subur Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads