Efektivitas Pembinaan Kepala Sekolah terhadap Guru dan Korelasinya dengan Pembelajaran SMK Bina Bangsa Mandiri Bogor
Januari 27, 2022
Rumanul Hidayat

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 0 views  //  0 kali diunduh
Efektivitas Pembinaan Kepala Sekolah terhadap Guru dan Korelasinya dengan Pembelajaran SMK Bina Bangsa Mandiri Bogor Image
Abstrak

Untuk mewujudkan manusia seutuhnya diperlukan adanya proses pendidikan. Pendidikan mengandung arti yang sangat luas, yaitu semua daya upaya yang ditujukan untuk menolong anak dalam perkembangannya baik jasmani maupun rohaninya menjadi manusia yang susila (M. Ngalim Purwanto, 1995: 150). Satu diantaranya ialah dengan cara mengajarnya, yaitu mengembangkan pengetahuan dan keterampilannya. Paradigma baru manajemen pendidikan dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan secara efektif dan efesien perlu didukung oleh sumber daya manusia (SDM) yang kualitas. Masalah SDM merupakan topik yang menarik dan akan senantiasa aktual karena sifatnya yang dinamis. Hal ini, bukan saja karena pengembangannya merupakan proses yang tidak pernah berakhir dan melibatkan semua komponen pendidikan.
Penulisan buku merupakan buah karya dari pemikiran penulis yang diberi judul "Efektivitas Pembinaan Kepala Sekolah Terhadap Guru Dan Korelasinya Dengan Pembelajaran SMK Bina Bangsa Mandiri Bogor”. Buku ini memberikan pemahaman tentang Efektivitas Pembinaan Kepala Sekolah Terhadap Guru Dan Korelasinya Dengan Pembelajaran. Semoga buku ini akan membawa manfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan.

Teks lengkap
Show more arrow
 
Lainnya dari repositori ini
Pengantar Ilmu Politik
Pengantar Ilmu Politik Image
Primata yang Dilindungi di Indonesia
Primata yang Dilindungi di Indonesia Image
Pemberian Madu dalam Asuhan Keperawatan Anak dengan Diare: Studi Kasus dan Rekomendasi
Pemberian Madu dalam Asuhan Keperawatan Anak dengan Diare: Studi Kasus dan Rekomendasi Image
🧐  Jelajahi semua dari repositori ini

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 0 views  //  0 kali diunduh