Modul Pembelajaran Komputer dan Masyarakat
Februari 14, 2022
Arisantoso Arisantoso, Mohammad Imam Shalahudin, Jefri Rahmadian

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 0 views  //  0 kali diunduh
Modul Pembelajaran Komputer dan Masyarakat Image
Abstrak

Matakuliah Komputer dan Masyarakat merupakan disiplin ilmu yang mempelajari gambaran tentang pemanfaatan komputer di masyarakat, baik dari segi sejarah perkembangan komputer, sampai pada isu-isu pemanfaatan di dunia usaha, pendidikan, pemerintah, industri, dan masyarakat informasi. Adapun materi yang dibahas meliputi perkembangan komputer, digital divide dan knowledge divide, digital literasi, elektronik commerce, SEO, sosial media dan sosial network, HAKI, cyber crime, etika komputer, kebebasan informasi, elektronik government dan elektronik governance, profesi dan etika profesi. Semua materi tersebut, akan disampaikan dalam 16 x pertemuan dengan berbagai strategi pembelajaran yang disesuaikan dengan karakteristik mahasiswa serta pokok bahasan.

Teks lengkap
Show more arrow
 
Lainnya dari repositori ini
لو (Analisis Semantik-Sintaksis Alquran)
لو (Analisis Semantik\u002DSintaksis Alquran) Image
Manajemen Pemasaran
Manajemen Pemasaran Image
Buku Referensi Manajemen Keuangan
Buku Referensi Manajemen Keuangan Image
🧐  Jelajahi semua dari repositori ini

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 0 views  //  0 kali diunduh