Hukum Komersial
Agustus 18, 2023
Nurul Farida, Ziyadatu Sinta, Ragil Priyo Pamungkas, Yessa Widyaningrum Kusuma, Reza Eka Meinata + 15 penulis lainnya

Metrik

  • Eye Icon 3 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 3 views  //  0 kali diunduh
Hukum Komersial Image
Abstrak

Hukum Komersial atau Hukum Dagang merupakan serangkaian norma yang mengatur tingkah laku manusia yang turut melakukan perdagangan yang bertujuan mendapatkan keuntungan. Selain itu juga dapat dikatakan bahwa Hukum Dagang adalah hukum yang mengatur hubungan hukum antara manusia dan badan hukum yang mana berlandaskan kepada norma yang bersumber pada aturan hukun yang sudah dikodifikasi, yaitu KUH Perdata dan KUHD maupun diluar kodefikasi yaitu peraturan atau perundang-undangan khusus yang mengatur hal-hal yang berhubungan dengan perdagangan. Buku dengan judul “Hukum Komersial” terdiri dari 14 bab. Buku ini dapat dijadikan rujukan bagi mahasiswa yang sedang menempuh mata kuliah Hukum Komersial khususnya bagi mahasiswa Manajemen, dan dapat dijadikan sebagai rujukan dalam mengembangkan standar proses pembelajaran.

Metrik

  • Eye Icon 3 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 3 views  //  0 kali diunduh