Kimia Farmasi
September 27, 2023
Raisa Fadilla, Lisna Gianti, Niyar Candra Agustin, Nuryanto Nuryanto, Ricka Prasdiantika + 2 penulis lainnya

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 0 views  //  0 kali diunduh
Kimia Farmasi Image
Abstrak

Buku ini disusun secara khusus sebagai penunjang pembelajaran bagi mahasiswa jurusan Farmasi. Kimia Farmasi merupakan gabungan ilmu kimia dengan ilmu farmasi dalam mendesain, isolasi, analisis, identifikasi, pengembangan bahan-bahan alam dan sintetis yang dapat digunakan sebagai obat-obat farmasetika dalam penggunaan terapi.
Buku ini mengacu pada Kurikulum pembelajaran terkini, buku ini disajikan dalam 7 bab antara lain:
Bab 1 Senyawa Hidrokarbon
Bab 2 Termokimia
Bab 3 Kesetimbangan Kimia
Bab 4 Koloid,Suspensi dan Larutan Sejati
Bab 5 Hasil Kali Kelarutan
Bab 6 Senyawa Benzena dan Turunannya
Bab 7 Laju Reaksi
Semoga buku ini bermanfaat bagi seluruh mahasiswa farmasi.

Teks lengkap
Show more arrow
 
Lainnya dari repositori ini
Trigonometri
Trigonometri Image
Partai Politik Pemilu dan Oligarki di Indonesia
Partai Politik Pemilu dan Oligarki di Indonesia Image
Akuntansi Manajemen
Akuntansi Manajemen Image
🧐  Jelajahi semua dari repositori ini

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 0 views  //  0 kali diunduh