Buku Pemrograman Dasar
December 13, 2022
Muldiyana Muldiyana, Andi Tenri Sua, Nurdin Ibrahim, Suyitno Muslim

Metrik

  • Eye Icon 102 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 102 views  //  0 downloads
Buku Pemrograman Dasar Image
Abstrak

Buku Pemrograman Dasar ini dapat digunakan sebagai pedoman dalam kegiatan pembelajaran sesuai dengan Kurikulum 2013 pada jurusan Teknik Komputer dan Jaringan. Adapun materi-materi yang dapat ditemukan di buku ini meliputi Mata pelajaran ini mengembangkan pemahaman peserta didik mengenai Pengenalan Bahasa Pemrograman, Paket Instal Aplikasi, Penggunaan Array, Penggunaan Fungsi, Pembuatan Antar Muka (User Interface) dan Struktur Kontrol Dalam Aplikasi User Interface, Pembuatan Aplikasi Sederhana Berbasis Antar Muka User Interface, Debuging Pada Aplikasi, peserta didik diharapkan untuk memecah program menjadi kegiatan belajar, Materi dalam buku dibagi menjadi beberapa bagian yang terdiri dari konsep secara teori, kegiatan praktik, tugas praktik dan latihan serta tes formatif disetiap akhir kegiatan pembelajaran. Selain itu, buku ini dilengkapi dengan uji pengetahuan dan keterampilan, diharapkan buku ini dapat memberikan kontribusi dan media belajar sesuai dengan Kurikulum 2013 bagi siswa, guru, dan sekolah dalam menciptakan siswa berkualitas sesuai kriteria stake holder, tiada gading yang tak retak, begitu pula penulisan buku ini yang jauh dari sempurna.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
Potensi Bisnis Balsam Stik Aromaterapi
Potensi Bisnis Balsam Stik Aromaterapi Image
Farmakognosi dan Fitokimia
Farmakognosi dan Fitokimia Image
🧐  Browse all from this repository

Metrik

  • Eye Icon 102 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 102 views  //  0 downloads