Buku Teknologi Tepat Guna : Teknologi Budidaya Ikan dengan Manipulasi Fotoperiod, Sistem Akuaponik, dan Pemberian Pakan Mengandung Kelor (Moringa Oliefera)
Dezembro 20, 2022
Windarti Windarti, Sofyan Husein Siregar, Asmika Harnalin Simarmata

Metrics

  • Eye Icon 1 view
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 1 view  //  0 downloads
Buku Teknologi Tepat Guna : Teknologi Budidaya Ikan dengan Manipulasi Fotoperiod, Sistem Akuaponik, dan Pemberian Pakan Mengandung Kelor (Moringa Oliefera) Image
Abstract

Buku Teknologi Tepat Guna (TTG) dengan judul “Teknologi Budidaya Ikan Dengan Manipulasi Fotoperiod, Sistem Akuaponik dan Pemberian Pakan Mengandung Kelor (Moringa oleifera)” merupakan buku petunjuk praktis untuk melakukan budidaya ikan patin dengan cara yang mudah, murah dan ramah lingkungan. Buku ini menyediakan petunjuk singkat tentang budidaya ikan patin untuk skala rumah tangga dengan pendekatan alami yaitu mengatur cahaya yang menyinari wadah budidaya (manipulasi fotoperiod) untuk memicu pertumbuhan ikan dan menggunakan sistem akuaponik untuk menjaga kualitas air. Selain itu pada buku ini juga terdapat petunjuk cara meningkatkan daya tahan tubuh ikan dengan cara pemberian pakan yang diperkaya dengan bahan alami berupa daun kelor. Semoga buku ini dapat bermanfaat bagi siapa saja yang berminat untuk melakukan usaha budidaya ikan dalam skala kecil dengan menggunakan teknologi yang mudah, murah, ramah lingkungan dan efektif.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
Geometri Analitik
Geometri Analitik Image
Ilmu Sosial Budaya Dasar (ISBD)
Ilmu Sosial Budaya Dasar (ISBD) Image
Pengendalian Vektor Penyakit Tropis
Pengendalian Vektor Penyakit Tropis Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 1 view
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 1 view  //  0 downloads