Statistika Ekonomi
September 13, 2021
Irawati Irawati

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
Statistika Ekonomi Image
Abstract

Statistika Deskriptif adalah suatu ilmu dan seni dalam pengumpulan data, penyajian data, analisa data, serta interprestasi dan hasil kesimpulan. Berdasarkan tahap-tahap kegiatannya statistika dapat digolongkan menjadi dua yaitu statistika deskriptif dan statistika induktif. Buku ini dirancang untuk memberikan gambaran dan pemahaman bagi pengguna Statistika Deskriptif.
Buku ini memuat antara lain 10 Bab yaitu :
Bab 1 : Pendahuluan
Bab 2 : Pengumpulan data
Bab 3 : Penyajian data
Bab 4 : Ukuran Nilai Pusat
Bab 5 : Ukuran Letak
Bab 6 : Pengkuran Variasi
Bab 7 : Pengukuran Kemencengan dan Keruncingan
Bab 8 : Angka Indeks
Bab 9 : Deret Berkala
Bab 10 : Regresi Sederhana

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
Kaidah Hukum Bisnis
Kaidah Hukum Bisnis Image
Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian
Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads