Implementasi Pengelolaan Keuangan Daerah (Tata Kelola Menuju Pemerintahan yang Baik)
Березень 7, 2022
Meme Rukmini, Cicilia Ayu Wulandari Nuwa, Nanang Qosim, Sri Suhartanta, Abdurohim Abdurohim + 8 more authors

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
Implementasi Pengelolaan Keuangan Daerah (Tata Kelola Menuju Pemerintahan yang Baik) Image
Abstract

Otonomi daerah merupakan sebuah kewenangan yang diberikan pemerintah daerah untuk mengatur dan mengelola sendiri sumber daya yang dimilikinya untuk kepentingan masyarakat. Olehnya itu, pemerintah daerah harus secara optimal memberikan pelayanan yang lebih baik. Dalam upaya mencapainya maka faktor keuangan menjadi penentu keberhasilan dalam pelaksanaannya.
Suatu pengelolaan keuangan daerah dinyatakan dalam bentuk Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) yang disusun oleh pemerintah daerah atas persetujuan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD). APBD ini merupakan gambaran kemampuan keuangan suatu daerah dan hasil pelaksanaannya menjadi ukuran pencapaian kinerja pemerintahan daerah. Untuk mencapai kinerja yang berhasil maka diperlukan penerapan prinsip-prinsip good governance.
Bab yang dibahas dalam buku ini, meliputi:
Bab 1 Konsep Tata Kelola Pemerintahan
Bab 2 Kerangka Pengelolaan Keuangan Daerah
Bab 3 Manajemen Keuangan Daerah
Bab 4 Reformasi Penganggaran Daerah
Bab 5 Perencanaan Daerah dan Anggaran Kinerja
Bab 6 Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
Bab 7 Pelaksanaan Pendapatan dan Belanja Daerah
Bab 8 Pelaksanaan Penerimaan dan Pengeluaran Pembiayaan Daerah
Bab 9 Pertanggungjawaban Pelaksanaan Keuangan Daerah
Bab 10 Tata Cara Evaluasi Kinerja Keuangan Daerah
Bab 11 Problematika Pengelolaan Keuangan Daerah
Bab 12 Audit Investigatif Pengelolaan Keuangan Daerah
Bab 13 Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Daerah

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
Sistem Kontrol dan Monitoring Penggunaan Listrik Rumah Tangga
Sistem Kontrol dan Monitoring Penggunaan Listrik Rumah Tangga Image
Transformasi Jerami Padi menjadi Bioetanol dengan Metode SSF
Transformasi Jerami Padi menjadi Bioetanol dengan Metode SSF Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads