Pengelolaan Pendidikan Sekolah Islam
January 20, 2022
Susilo Surahman

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
Pengelolaan Pendidikan Sekolah Islam Image
Abstract

Pendidikan yang baik tidak terlepas dari persoalan pembiayaan sekolah. Pembiayaan pendidikan adalah komponen yang pokok dalam pelaksanaan pendidikan. Hal ini menunjukkan bahwa pembiayaan turut andil dalam keberlangsungan serta keberlanjutan pendidikan. Lembaga pendidikan formal (baca sekolah) yang didalamnya ada kegiatan pembelajaran, akan bisa berlangsung dengan baik, apabila terdapat pembiayaan atau pendanaan yang baik pula. Dalam merencanakan pembiayaan pendidikan, pihak yang terlibat dalam perencanaan pembiayaan pendidikan di sekolah ini antara lain guru, kepala sekolah, manajer keuangan, manajer pendidikan, dan direktur, sesuai dengan prioritas kebutuhan (Sahid & Rachlan, 2019). Pembiayaan pendidikan di sekolah sama dengan perencanaan pembiayaan di sekolah lain yang mengacu pada RAPBS/M (Badruttamam, 2018). Pengelolaan pembiayaan pendidikan pada intinya melakukan perencanaan dengan menyusun RAPBS (Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Sekolah). Dalam pelaksanaannya dilakukan penyeimbangan antara anggaran belanja sekolah (ABS) dengan anggaran pendapatan sekolah (APS) dengan langkah skala prioritas dan program wirausaha (Syafri, 2020). Dikatakan bahwa pengelolaan pembiayaan memerlukan pedoman sebagai dasar dalam pelaksanaannya.
Buku yang diberi judul “Pengelolaan Pendidikan Sekolah Islam” ini semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
Islam dan Ekonomi
Islam dan Ekonomi Image
Spirit Lokal Hero Sistem Nilai Jawara dalam Manajemen Perguruan Tinggi
Spirit Lokal Hero Sistem Nilai Jawara dalam Manajemen Perguruan Tinggi Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads