Siri'na Pacce : Transformasi Budaya Sosial Sebagai Kunci Peningkatan Kemampuan Komunikasi Generasi Z
October 27, 2023
Rasmiati Rasmiati, Idris Idris, Andi Muhammad Irfan Taufan Asfar, Andi Muhammad Iqbal Akbar Asfar, Andi Nurannisa F. A. + 3 more authors

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
Siri\u0027na Pacce : Transformasi Budaya Sosial Sebagai Kunci Peningkatan Kemampuan Komunikasi Generasi Z Image
Abstract

Modernisasi adalah proses perubahan suatu keadaan dari tradisional menuju masyarakat yang lebih maju atau modern. Proses ini meliputi pergeseran sikap dan mentalitas masyarakat untuk dapat menyesuaikan kehidupan sesuai dengan tuntutan masa kini. Hadirnya modernisasi sangat berpotensi mengancam ketahanan budaya seperti yang terjadi pada masyarakat Bugis, Sulawesi Selatan. Kehidupan masyarakat Bugis kaya akan kearifan lokal yang perlu terus dilestarikan secara turun temurun, salah satunya adalah kearifan lokal siri' na pacce. Siri' na pacce dikenal sebagai tombak kehidupan masyarakat Bugis yang mencerminkan filosofi hidup dalam artian menjaga harga diri dan pendirian masyarakat. Akan tetapi, kearifan lokal siri' na pacce mulai tergerus oleh modernisasi. Padahal, siri’ na pacce banyak mengajarkan pentingnya beretika dan berperilaku dalam kehidupan sehari-hari, terutama dalam berucap atau berbahasa.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
Pencemaran Udara dan ISPA (Infeksi Saluran Pernapasan Akut)
Pencemaran Udara dan ISPA (Infeksi Saluran Pernapasan Akut) Image
Strategi Pembelajaran : Konsep dan Aplikasi dalam Pembelajaran
Strategi Pembelajaran : Konsep dan Aplikasi dalam Pembelajaran Image
Pengantar Ilmu Gizi
Pengantar Ilmu Gizi Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads