Media Pembelajaran di Sekolah Dasar (Konsep dan Aplikasi Pengembangan Media Pembelajaran bagi Pendidik di Sekolah Dasar)
December 4, 2023
Ichyatul Afrom, Widya Permata Dilla, Laila Rahmawati, Diplan Diplan, Sapriline Sapriline

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
Media Pembelajaran di Sekolah Dasar (Konsep dan Aplikasi Pengembangan Media Pembelajaran bagi Pendidik di Sekolah Dasar) Image
Abstract

Tidak sedikit buku yang beredar dipasaran yang membahas mengenai media pembelajaran. Akan tetapi dari sekian banyak buku yang beredar, hanya Sebagian kecil saja yang mengkaji tentang media pembelajaran yang dilengkapi dengan contoh-contoh, gambar, aplikasi serta link tutorial video Pengembangan media pembelajaran. Hal ini tentu tidak terlepas dari bagaimana penulis dapat memberikan kajian konsep, contoh, dan data-data pendukung yang akurat dan konprehensif sesuai dengan kajian untuk pendidik di sekolah dasar.
Buku ajar “Media Pembelajaran di Sekolah Dasar (Konsep dan Aplikasi Pengembangan Media Pembelajaran bagi Pendidik di Sekolah Dasar)” merupakan buku ajar yang memang diperuntukan untuk pendidik di Sekolah Dasar (SD), tetapi tidak hanya untuk pendidik, buku ini juga dapat digunakan oleh calon pendidik yakni mahasiswa pendidikan strata 1, mahasiswa pendidikan profesi guru, bahkan diatasnya. Bahan ajar ini diharapkan memenuhi harapan pihak-pihak yang memerlukan buku pegangan untuk mata kuliah Media Pembelajaran. Buku ini dikemas dengan bahasa pembahasan yang mudah dipahami, namun tetap komprehensif, untuk mempermudah pembaca dalam memahami kajian serta dilengkapi dengan evaluasi disetiap babnya. Adapun isi pokok pembahasan dalam buku ini sebagaimana tertuang dalam judul yakni:
Bab I Konsep Dasar Media Pembelajaran
Bab II Taksonomi Media Pembelajaran
Bab III Jenis-jenis Media Pembelajaran
Bab IV Kriteria dan Prinsip Pemilihan Media Pembelajaran
Bab V Alat Peraga sebagai Media Pembelajaran
Bab VI Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi dan Teknologi
Bab VII Pengembangan Media Pembelajaran

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
Histopatologis Gastritis
Histopatologis Gastritis Image
Instrumentalisasi Politik Identitas
Instrumentalisasi Politik Identitas Image
Pemanfaatan Nipah sebagai Olahan Gula Nipah
Pemanfaatan Nipah sebagai Olahan Gula Nipah Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads