Administrasi Kepegawaian
Kasım 10, 2022
Syamsir Syamsir, Nika Saputra

Metrics

  • Eye Icon 25 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 25 views  //  0 downloads
Administrasi Kepegawaian Image
Abstract

Administrasi adalah ilmu yang mempelajari negara serta kepentingan publik serta dituntut bertanggung jawab terhadap publik yang dilayaninya. Birokrasi publik pada hakikatnya adalah pelayanan kepada masyarakat. Tetapi faktanya, banyak birokrat pemerintah yang tidak memiliki kompetensi dan akuntabilitas yang tinggi dalam melaksanakan tugas, wewenang dan tanggung jawab yang diberikan kepadanya. Birokrasi adalah lembaga yang paling banyak di sorot oleh masyarakat terkait dengan kinerja dan kepegawaian. Perhatian masyarakat ditujukan pada praktik yang menyimpang (mal-administration) dari kepegawaian dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya. Ini menunjukkan pentingnya administrasi kepegawaian dalam administrasi publik..
Buku ini bertujuan untuk membantu memberikan pengetahuan tentang pentingnya admnistrasi kepegawaian di sektor publik dan sektor privat serta bagaimana praktik dalam birokrasi. Harapan penulis mudah-mudahan buku ini dapat memberikan bimbingan kepada pembaca bagaimana meningkatkan administrasi kepegawaian dalam birokrasi.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
Statistik Bisnis (Aplikasi dengan SPSS)
Statistik Bisnis (Aplikasi dengan SPSS) Image
Literasi Kesehatan dan Kepatuhan Pengobatan Pasien Hipertensi
Literasi Kesehatan dan Kepatuhan Pengobatan Pasien Hipertensi Image
Kepatuhan Berobat Pasien Gangguan Jiwa
Kepatuhan Berobat Pasien Gangguan Jiwa Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 25 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 25 views  //  0 downloads