Buku Ajar Keperawatan Psikiatri
Вересень 25, 2023
Bunga Permata Wenny, Windy Freska, Randy Refnandes

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads
Buku Ajar Keperawatan Psikiatri Image
Abstract

Pada pasien Gangguan jiwa memiliki beberapa gejala yang dialami diantaranya Harga Diri Rendah, Resiko Bunuh Diri, Defisit Perawatan Diri, Halusinasi, waham, Resiko Perilaku kekerasan sebagai seorang perawat jiwa penting untuk mengetahui bagaimana cara melakukan asuhan keperawatan yang baik dan benar, cara memberikan pelayanan kesehatan jiwa kepada klien, perawat dituntut untuk memberikan pelayanan keperawatan yang sistematik dan profesional.
Buku ini menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan Harga Diri Rendah, Resiko Bunuh Diri, Defisit Perawatan Diri, Halusinasi, waham, Resiko Perilaku kekerasan. Buku ini memuat Asuhan Keperawatan lengkap pada pasien dan juga memuat prosedur perawatan sesuai diagnosa keperawatan yang diangkat.

Full text
Show more arrow
 
More from this repository
KOMUNIKASI PEMERINTAHAN DALAM PEMBANGUNAN DESA
KOMUNIKASI PEMERINTAHAN DALAM PEMBANGUNAN DESA Image
Demistifikasi dan Kontra Mitos Kayu Bolong Sanrego Sebagai Tanaman Afrodiksia Simbolisme Keperkasaan Pria
Demistifikasi dan Kontra Mitos Kayu Bolong Sanrego Sebagai Tanaman Afrodiksia Simbolisme Keperkasaan Pria Image
Biokimia Dasar
Biokimia Dasar Image
🧐  Browse all from this repository

Metrics

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 downloads
Metrics Icon 0 views  //  0 downloads